Bupati Musi Rawas Utara Sambut Hangat Pemberian Sertifikat Dan Plakat Dari IWO-I .

Bupati Musi Rawas Utara Sambut Hangat Pemberian Sertifikat Dan Plakat Dari IWO-I .

Selasa, 07 Mei 2024, Mei 07, 2024
Muratara,-" penyerahan Sertifikat dan Plakat kepada Bupati Musi Rawas Utara merupakan salah penghargaan yang sangat luar biasa karena sertifikat ini adalah serta langsung dari ketua umum DPP Ikatan Wartawan Online Indonesia ( IWO-I ) yaitu,Dr.NR.Icang Rahardian, SH,.MH.Sertifikat ini diterima dan diumumkan langsung oleh Sekretariat DPP IWO-I pada Acara Golden Aword saat peringatan Hari Pers Nasional ( HPN ) sekaligus Rakernas I di Cibubur Jakarta,pada 26-27 Februari 2024 kemarin.

Sertifikat tersebut adalah ucapan yang berharga bagi pemerintah Kabupaten Musi Rawas Utara, yang telah menjalankan rotasi kepemerintahan berdasarkan prosedur dan prinsip serta berkreativitas Nasional. Berdaskan pantauan tim Ikatan Wartawan Online Indonesia ( IWO-I ) Muratara di lapangan,Maka Sekretariat DPP IWO-I memberikan penghargaan dengan Kategori " Pemerintahan".

Hari ini melalui Ketua umum DPP IWO-I Muratara, Sertifikat dan Plakat diberikan kepada Pemerintah Kabupaten Musi Rawas Utara,dan disambut hangat oleh Bupati Musi Rawas Utara.Senin,(06/05/2024).
" Bupati Musi Rawas Utara (H.Devi Suhartoni),saat diwawancarai awak media mengatakan "Saya sangat mengapresiasi dan menghargai sertifikat dan plakat ini,saya sangat terharu,kok saya belum pernah bertemu langsung dengan Ketua umum DPP IWO-I malahan saya selaku Bupati Kabupaten Musi Rawas Utara, mendapatkan sertifikat dan plakat ini dan kategori nya Pemerintahan lagi siapa yang tidak bangga gitu loh.Ungkap Orang Nomor 1 di Muratara.

Makanya saya sambut hangat ketua DPD IWO-I Muratara dan pengurus saat menghadap dan katanya ingin memberikan sertifikat dan plakat kepada saya terkait kepemimpinan saya di kabupaten Musi Rawas Utara.Tambah Bupati.

Dengan adanya pemberian Sertifikat dan Plakat ini,saya akan siap berkontribusi dan terus berkomunikasi terkait roda kepemerintahan saya Bupati dan Wakil Bupati Musi Rawas Utara, yang kiranya perlu diberitakan dan dipublikasikan.Saya juga siap berkontribusi kepada seluruh insan pers yang ada di kabupaten Musi Rawas Utara,serta seluruh organisasi insan pers yang ada di kabupaten Musi Rawas Utara, seperti IWO-I dan lain sebagainya.Tutup Bupati.

" Mika Herlina.SR (Ketua DPD IWO-I Muratara),Saat diwawancarai wartawan,"ya benar pada hari ini kami memberikan sertifikat dan plakat penghargaan pada acara Golden Aword di Cibubur Jakarta, Alhamdulillah kami di sambut hangat oleh Bupati Musi Rawas Utara.Bupati sangat mengucapkan terima kasih atas penghargaan ini,dan dia siap berkontribusi dengan seluruh Pihak insan pers serta organisasi pers yang ada di Kabupaten Musi Rawas Utara, seperti IWO-I Muratara dan sebagainya.Ucap Rika.

Saya didampingi wakil ketua I DPD IWO-I Muratara, menyerahkan sertifikat dan plakat tersebut secara langsung kepada Bupati Musi Rawas Utara di ruang kerjanya.Tambah Rika.

Adapun yang mendapat/menerima penghargaan khusus di kabupaten Musi Rawas Utara yakni, Bupati Musi Rawas Utara dengan Kategori Kepemerintahan, Kapolres Muratara dengan Kategori Penyelenggara Pemilu Serentak 2024, Kepala Lapas Kelas III Surulangun Rawas dengan kategori kepemerintahan,dan Kesbangpol Muratara dengan Kategori Penyelenggara Pemilu Serentak 2024.Lanjut Rika.

Selain itu,ada beberapa sekolah dan instansi lainnya juga mendapat sertifikat susulan seperti Camat,DanRamil, Kapolsek serta sekolah yang berkontribusi dengan organisasi IWO-I Muratara.Tutup Rika.

Red ( tim ) .

TerPopuler