SERTIJAB KASAT NARKOBA , KASI PROPAM DI PIMPIN LANGSUNG OLEH KAPOLRES MURATARA.

SERTIJAB KASAT NARKOBA , KASI PROPAM DI PIMPIN LANGSUNG OLEH KAPOLRES MURATARA.

Senin, 05 Agustus 2024, Agustus 05, 2024
MURATARA " –. Kapolres MURATARA AKBP Koko Ariyanto Wardani S.ik MH. memimpin pelaksanaan serah terima jabatan (sertijab) Kasat Narkoba, Kasi  propam , Senin 05/08/2024.

Pelaksanaan Sertijab di hadiri oleh Wakapolres AKP i putu Suryawan SH ., para Kabag, Kasat, Perwira, Bintara Polres muratara ,para Kapolsek Jajaran Polres muratara, pejabat Kasat, Kanit  yang akan serah terima jabatan Bersama Isteri, Wakil ketua Pengurus Cabang Bhayangkari Polres muratara Ny. Lesha koko Ariyanto dan Anggota Bhayangkari Polres muratara.

Upacara sertijab dipimpin oleh Kapolres muratara AKBP Koko Ariyanto Wardani  s ik M.H ditandai dengan pelepasan tanda jabatan dan pangkat dari pejabat lama, untuk dikenakan pada pejabat baru. Dilakukan juga penandatanganan berita acara sertijab, penandatangan pakta integritas dan pengambilan sumpah jabatan.
Para pejabat yang di serah terimakan jabatan saat itu yakni, Kasat resnarkoba AKP Jhoni Martin , menyerahkan tugasnya kepada pejabat baru iptu  marhan Saputra , SH Selanjutnya jabatan Kasi   propam yang awalnya dijabat IPTU Rusdan , SH  di serah terimakan kepada pejabat baru iptu Fauzi  .
Dan pada kesempatan ini polres Musi Rawas Utara mendapatkan Bintara remaja sebanyak 12 orang , yang terdiri dari 10 Polki dan 2 polwan .

Dalam amanatnya, Kapolres muratara AKBP Koko Ariyanto Wardani , SIK, M.H mengatakan bahwa jabatan tidak ada yg abadi, jabatan adalah penghargaan dari pimpinan, bukan berarti pejabat yang diganti tidak baik. dan sertijab yang dilaksanakan merupakan suatu hal yang biasa dalam organisasi. Hal ini dalam rangka peningkatan kinerja organisasi dan karir.


“Selamat kepada pejabat yang baru, lanjutkan hal positif yang sudah dijalankan pejabat lama. Apa yang sudah dicapai hendaknya bisa ditingkatkan,” terima kasih kepada pejabat lama atas pengabdian dan dedikasinya selama bertugas di Polres  muratara Semoga di tempat yang baru dapat sukses dalam kedinasan dan karir, Ujar AKBP Koko Ariyanto Wardani SIK, M.H..

Red :( tim ).

TerPopuler